3 Fungsi Google Kalender Untuk Aktivitas Sehari-Hari

Apakah Anda tahu aplikasi google kalender?

Ya, aplikasi satu ini sangat populer di Indonesia dan sangat efektif untuk memanajemen waktu Anda sehari-hari.

Namun, apakah Anda tahu fungsi apa saja yang ada di dalam google kalender untuk aktivitas sehari-hari?

Untuk lebih jelasnya, mari langsung saja kita simak pembahasan “3 Fungsi Kalender Untuk Aktivitas Sehari-Hari” berikut ini.

1. Bisa Membuat Jadwal Harian Seseorang

Google Kalender sangat mungkin buat Anda dalam merancang jadwal harian dengan mudah.

Contohnya seperti: acara rapat, olahraga, waktu belajar, hingga waktu nongkrong pun bisa Anda jadwalkan.

Tentu, aplikasi google kalender dilengkapi oleh pengingat otomatis yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan.

2. Dapat Berbagi Kalender Dengan Orang Lain

Tak hanya untuk diri sendiri, fitur google kalender ternyata bisa dimanfaat untuk berbagi jadwal dengan teman, keluarga, hingga tim kerja.

Contoh: Ketika kita ingin mengadakan acara meeting dengan rekan kerja, maka kita tinggal atur hari, jam, dan deskripsi saja di aplikasi tersebut. Dengan begitu, fitur alarm atau pengingat di aplikasi google kalender otomatis akan bekerja dengan sendirinya. Dengan bantuan tersebut, kita tidak perlu takut untuk terlambat.

3. Melacak Waktu & Produktivitas Seseorang

Selain manfaat di atas, google kalender ternyata sangat memungkinkan untuk digunakan melacak waktu yang Anda habiskan pada setiap aktivitas. Dengan begitu, Anda dapat mengevaluasi hal hal yang tidak perlu dilakukan hingga meningkatkan produktivitas harian agar lebih baik.

4. Tambahkan Kalender Offline di Tempat Anda

Agar semakin mengingat jadwal harian, Anda juga perlu memiliki kalender dinding dirumah maupun dilingkungan kerja. Hal ini bisa terjadi, karena Anda akan selalu melihat kalender dinding tersebut setiap hari bahkan setiap waktu.

Nah, jika butuh template desain kalender yang keren, bagus, unik, serta bisa custom, Anda bisa memesan di Kalender99.com.

Dapatkan salah satu contoh desain secara gratis dan bisa dijadikan sebagai pertimbangan Anda. Untuk lebih jelasnya, KLIK DISINI.

Semoga informasi mengenai fungsi google kalender diatas bisa memberikan manfaat untuk kedepannya.

Sumber:
FOTC. 13 fungsi bermanfaat di Google Kalender

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Keranjang Belanja
WhatsApp